Cara Menampilkan File dan Folder yang Tersembunyi atau Hiden di Windows 7

Informasi dan Tips Komputer kali ini memberikan tips Cara Menampilkan File dan Folder yang Tersembunyi atau Hiden di Windows 7. Caranya cukup mudah tetapi tidak semua orang tau caranya bahkan ada yang kebingungan juga.

Cara Menampilkan File dan Folder yang Tersembunyi atau Hiden di Windows 7 sebagai berikut :
  • Pertama klik windows icon lalu klik Computer
  • Setelah terbuka klik tab Organize pilih Folder and search option.
  • Klik tab View lalu Ceklist pada “Show hidden files, folders, and drivers
  •  Ceklist pada Show hidden files, folders, and drivers yang bertanda panah pada gambar diatas.
  • Klik Apply lalu Ok.
Lihat hasilnya, semua folder dan file yang tersembunyi atau dihide akan muncul semua. 
Semoga Tips Cara Menampilkan File dan Folder yang Tersembunyi atau Hiden di Windows 7 berguna bagi sobat.

0 komentar:

Posting Komentar